Pleno Terbuka KPUD Mesuji, Pastikan Hi.Heriyanto Melenggang Sebagai Anggota DPRD Mesuji 2024-2029

Pleno Terbuka KPUD Mesuji, Pastikan Hi.Heriyanto  Melenggang  Sebagai Anggota DPRD Mesuji 2024-2029
Pleno Terbuka KPUD Mesuji, Pastikan Hi.Heriyanto  Melenggang  Sebagai Anggota DPRD Mesuji 2024-2029

Kabupaten Mesuji | Rapat Pleno  komisi pemilihan umum KPUD Mesuji,Pastikan Hi.Heriyanto Melenggang Sebagai Anggota DPRD, Masarakat Ucapkan Selamat untuk Hi Heriyanto 

Gelaran Pemilu Serentak  Pemilihan Presiden dan wakil presiden,Pemilihan Anggota DPR RI,Pemilihan Anggota DPD RI, Pemilihan Anggota DPRD Provinsi dan Pemilihan Anggota DPRD kabupaten / kota serentak tahun 2024 Sudah Berjalan ,Pasca Pemilihan umum ,Jajaran Penyelggara Pemilu khususnya di kabupaten Mesuji Baik pada tingkatan KPPS,PPS,PPK,KPUD serta Jajaran Pengawas TPS,Pengawas Desa, Panwaslu kecamatan,Serta Bawaslu kabupaten di kabupaten Mesuji Merampungkan rangkaian tahapan Sehingga Pada puncaknya Rabu dan Kamis 28 -29 Februari 2024  di Balai Desa Brabasan Kecamatan Tanjung Raya kabupaten Mesuji, Propinsi lampung KPUD Mesuji Menggelar Rapat Pleno terbuka Rekapitulasi Tingkat kabupaten 

Dalam Rapat pleno KPUD Turut serta Hadir dalam sesi Pembukaan jajaran forkopimda Kabupaten Mesuji,Partai politik peserta pemilu tahun 2024 di kabupaten Mesuji,Jajaran Bawaslu Mesuji, KPUD Mesuji,serta Undangan lain nya.


Sementara Pada Saat Pembacaan Rekapitulasi Perolehan Suara parpol Golkar dan perolehan suara Calon Anggota DPRD kabupaten Mesuji Partai Golkar,Caleg nomor urut 4 Hi.Heriyanto Dapil 5 kecamatan Panca Jaya dan kecamatan Simpang Pematang,Unggul Dari Perolehan Seluruh Caleg dari internal Partai Golkar Dapil 5 ,Hal tersebut Terbaca dengan Sangat jelas pada Tampilan Srecshot Poto hasil rekapitulasi Yang bergantian di bacakan PPK kec Panca Jaya dan kec Simpang Pematang , disaksikan Seluruh saksi parpol , KPUD Mesuji dan Bawaslu kabupaten Mesuji.

Atas capaian dan Keberhasilan Beliau , Masarakat di kecamatan Panca Jaya dan kec Simpang Pematang Mengucapkan Selamat dan sukses kepada Hi.Heriyanto

"Selamat buat pak haji Heriyanto ,Semoga Amanah dan Selalu di Berikan Kemudahan dalam melaksanakan tugas tugas di DPRD Mesuji" ungkap Ibu Endang Susanti warga di kecamatan Simpang Pematang

Salah satu warga di kecamatan Panca Jaya Wahyu juga Menyampaikan ungkapan kebahagiaan atas keberhasilan pak Haji Heriyanto Menjadi Anggota Dewan yang terhormat " semoga beliau Mampu Membawa Aspirasi dan Amanah kami warga masyarakat nya " ucap Wahyu 

Sementara Saat di konfirmasi Media Ini Hi.Heriyanto Melalui sambungan telepon Mengaku Bersyukur atas capaian dan Keberhasilan dalam Pemilu tahun 2024 ini
" Saya Ucapkan Ribuan terima kasih kepada seluruh Warga masarakat di Dapil 5 ,Atas kepercayaan nya,Sehingga Saya Sebentar lagi Di Lantik Selaku Anggota DPRD kabupaten Mesuji Periode 2024- 2029 ,Mohon doa ,Agar Saya di mudahkan dalam semua urusan , Terima kasih juga saya sampaikan kepada Jajaran kader dan pengurus partai Golkar di kabupaten Mesuji atas Kerja sama yang dibangun untuk bersama sama Membangun kabupaten Mesuji lebih maju" pungkas Hi.Heriyanto.
( ri)